Perangkat Input Dan Output Pada Komputer
Pengertian Input dan Output
Touch screen (layar sentuh) adalah layar monitor yang akan mengaktifkan program bila layarnya disentuh dengan tangan, (menggantikan mouse / keyboard)
4. Game Controller
Game Controller adalah sebuah perangkat keras input yang digunakan untuk bermain game yang dimana fungsinya mengendalikan karakter dalam permainan.
5. Barcode Reader
Barcode Reader adalah alat input yang biasa dipergunakan di swalayan untuk membaca label data barang yang dicetak dalam bentuk font karakter, font yang ada di barang biasanya mempunyai 10 digit, 5 digit identik pabrik dan 5 digit kode barang
Perangkat Output
1. Monitor
Monitor adalah perangkat komponen luar yang berfungsi untuk menayangkan dan menampilkan grafis display atau gambar secara langsung dari proses komputer ke monitor
2. Speaker
Speaker adalah perangkat komponen luar yang berfungsi untuk mengeluarkan berupa suara dari proses komputer secara langsung, Inputnya didapatkan dari device sound card yang merubah sinyal digital menjadi sinyal yang dapat didengar oleh manusia.
3. Printer
Printer adalah perangkat komponen luar yang berfungsi untuk mencetak hasil ke dalam sebuah kertas, printer dapat mencetak berupa hasil tulisan maupun gambar
Jenis-jenis Printer :
Kutipan :
https://www.barisan.info/pengertian-perangkat-input-dan-output-komputer-beserta-contoh-fungsinya/
http://klick.co.id/read/108/pengertian-scanner-dan-fungsinya-beserta-cara-kerjanya/
Input (masukkan) adalah unit/perangkat luar yang dipasang sesuai dengan slot atau portnya masing-masing untuk memasukkan atau mentransfer data dari luar ke dalam mikroprosesor untuk di proses dan diterjemahkan secara digital.
Output (keluaran) adalah unit/perangkat luar yang digunakan untuk menampilkan atau menerjemahkan data yang keluar dari mikroprosesor komputer.
Perangkat Input
1. Keyboard
Keyboard adalah termasuk perangkat keras input komputer yang berfungsi untuk perintah memasukkan angka, huruf, karakter lainnya pada sistem operasi komputer.
2. Mouse
Mouse adalah perangkat keras input yang berfungsi untuk menggerakkan pointer di layar monitor.
3. Touch Screen
Touch screen (layar sentuh) adalah layar monitor yang akan mengaktifkan program bila layarnya disentuh dengan tangan, (menggantikan mouse / keyboard)
4. Game Controller
Game Controller adalah sebuah perangkat keras input yang digunakan untuk bermain game yang dimana fungsinya mengendalikan karakter dalam permainan.
5. Barcode Reader
Barcode Reader adalah alat input yang biasa dipergunakan di swalayan untuk membaca label data barang yang dicetak dalam bentuk font karakter, font yang ada di barang biasanya mempunyai 10 digit, 5 digit identik pabrik dan 5 digit kode barang
6. Scanner
Scanner adalah sebuah alat pemindai salah satu perangkat input pada komputer, merupakan suatu alat yang berfungsi untuk menduplikat objek layaknya seperti mesin fotokopy ke dalam bentuk digital.
Perangkat Output
1. Monitor
Monitor adalah perangkat komponen luar yang berfungsi untuk menayangkan dan menampilkan grafis display atau gambar secara langsung dari proses komputer ke monitor
2. Speaker
Speaker adalah perangkat komponen luar yang berfungsi untuk mengeluarkan berupa suara dari proses komputer secara langsung, Inputnya didapatkan dari device sound card yang merubah sinyal digital menjadi sinyal yang dapat didengar oleh manusia.
3. Printer
Printer adalah perangkat komponen luar yang berfungsi untuk mencetak hasil ke dalam sebuah kertas, printer dapat mencetak berupa hasil tulisan maupun gambar
Jenis-jenis Printer :
- Dot matrix printer : printer yang menggunakan susunan pin yang akan menekan ribbon keatas kertas.
- Ink Jet Printer bekerja dengan menyemprotkan tinta ke kertas sesuai dengan kadarnya
- Laser Printer : gabungan teknologi laser dengan fotocopy, output digital dari komputer akan diubah menjadi pulsa sinar laser. Bayangan yang ditangkap di drum akan dikirim ke kertas dengan proses seperti mesin fotocopy
Kutipan :
https://www.barisan.info/pengertian-perangkat-input-dan-output-komputer-beserta-contoh-fungsinya/
http://klick.co.id/read/108/pengertian-scanner-dan-fungsinya-beserta-cara-kerjanya/
Komentar
Posting Komentar